Upgrade WWTP & WTP

Jasa Upgrade WWTP dan WTP

Insatansi yang berkembang baik penambahan produksi, layanan atau pun penambahan karyawan, tentunya akan berbanding lurus dengan kebutuhan air bersih yang lebih banyak dan juga menghasilkan air limbah yang bertambah. Perlu adanya penyesuaian / upgrade terhadap alat pengolah limbah atau alat pengolah air bersih agar mampu memenuhi kebutuhan yang ada.

Penambahan bangunan Gedung juga memungkinkan ada nya jaringan perpipaan baru yang harus di instal / pasang.

Kami siap untuk melakukan upgrade WWTP dan WTP di instansi anda, tentunya dengan melakukan kalkulasi ulang terhadap kapasitas yang terpasang dan memberikan saran terkait penambahan kapasitas. Upgrade ini tentunya dengan mengoptimalkan system yang ada dan menambahkan beberapa komponen yang diperlukan agar WWTP dan WTP tetap optimal sesuai dengan kebutuhan yang ada saat ini.




solusiairlimbah

Leave A Comment